sultan mosque singapore

Kampong Glam – Wisata yang Semarak dan Beragam

Kawasan Kampong Glam sore itu tampak riuh. Gang-gang sempit terlihat ramai tapi tidak menyesakkan. Toko-toko kecil yang cantik menawarkan banyak pernak-pernik lucu untuk siapapun pengunjung sore itu. Café juga terlihat berjajar membuka lapaknya, menawarkan makanan dari berbagai negara. Senja itu adalah terakhir kami menikmati Singapore. Jadi mari kita menjelajahi Kampong Glam dan berburu barang murah […]

Kampong Glam – Wisata yang Semarak dan Beragam Read More »

Akhirnya ke Universal Studio Singapore di Sentosa

Perjalanan Singapore masih terus berlanjut, di hari terakhir kami habiskan waktu mengunjungi Sentosa Island dan Universal Studios Singapore. Setelahnya kami akan berkeliling kota dan mencari oleh-oleh murah meriah. Tapi buat yang kedua akan aku bahas di tulisan lain, ya. Nah, setelah menghempaskan pegel linu dengan survival kit sisa jalan kaki keliling Gardens by the Bay

Akhirnya ke Universal Studio Singapore di Sentosa Read More »

Megahnya Flower Dome dan Cloud Forest di Singapore

Sore itu kami datang terlambat ke Flower Dome dan Cloud Forest. Bukan karena sudah tutup, tapi kami datang di waktu yang terlalu sore. Jadi untuk menikmati tanaman di sana jadi semakin singkat. Justru terkesan terburu-buru. Apalagi kalau bukan salah perencanaan yang kurang tepat. Setelah menikmati Hainanese Chicken untuk makan siang, kami kembali ke Gardens by

Megahnya Flower Dome dan Cloud Forest di Singapore Read More »

sign at changi beach park

Changi Beach Park Before Check-In is Just Perfect

Menurutku ada tiga jenis tempat yang orang kunjungi ketika travelling. Pertama adalah tempat yang udah masuk list dan diidam-idamkan. Kedua adalah tempat yang ngga sengaja didatengin karena ngga sengaja nemu dan ternyata bagus. Terakhir adalah tempat yang terpaksa dikunjungi karena satu lain hal. Changi Beach Park masuk kategori ketiga yang kemudian naik ke level dua.

Changi Beach Park Before Check-In is Just Perfect Read More »

Scroll to Top