Travelife

jalur takengon

Perjalanan Takengon – Lhokseumawe Modal Nekat!

Jauh sebelum tiba di Aceh, aku sempat memasukkan Takengon ke dalam bucket list. Kenapa lagi kalau bukan karena penasaran dengan Tanah Gayo dan kopinya. Tapi beberapa hari sebelum berangkat, ada pertimbangan destinasi lain yang sempat membuatku goyah. Bersyukurnya, karena alasan jarak dan waktu, kami lanjutkan ke plan pertama untuk mengunjungi Aceh Tengah. Tanah Gayo, here […]

Perjalanan Takengon – Lhokseumawe Modal Nekat! Read More »

serambi mekah aceh

Serambi Mekah Aceh: First Impression

Pengumuman terdengar, menandakan pesawat akan segera mendarat. Dari jendela, tak bisa kutahan rasa penasaran dan aku intip pulau di bawah sana, indah. Bibir pantai yang panjang mengelilingi seluruh tempat ini, lengkap dengan ribuan pohon kelapa menjulang tinggi. Bandar Udara International Sultan Iskandar Muda mulai terlihat, aku tiba di Serambi Mekah, Aceh. Jemputan datang, Si Upil

Serambi Mekah Aceh: First Impression Read More »

breakfast at penang

Sarapan Ala Warlok adalah Perpisahan Terindah

Petualangan kuliner ala dompet backpacker di Penang ditutup dengan sarapan ala warlok yang syahdu dan nikmat. Bukan tempat fancy dan penuh review bintang lima di Google. Bukan pula tempat yang masuk daftar rekomendasi di pamflet yang berjajar di agen perjalanan. Melainkan sebuah tempat sederhana di tikungan jalan yang tidak sengaja kami lewati. Tapi justru memberikan

Sarapan Ala Warlok adalah Perpisahan Terindah Read More »

Scroll to Top